PBB Simeulue, Pilih Wiryadi Sebagai Ketua

Simeulue | Lintas Gayo – Musyawarah Cabang (MUSCAB) Partai Bulan Bintang (PBB) kabupaen Simeulue yang di selenggarakan di hotel simeulue sinabang (9/12) berlangsung dengan alot. Ketua panitia Sumarlin SST berharap agar semua Pengurus Kecamatan memanfaatkan Muscab ini sebagai bahan efaluasi.

Sementara itu ketua PBB riswan Sareta dalam sambutannya mengatakan bahwa muscab ini di adakan sebagai tindak lanjut dari intruksi Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PBB Aceh, di samping itu, riswan barharap agar dalam muscab ini berjalan sebagaimana mestinya. Hal senada juga disampaikan oleh ketua DPW PBB Aceh Erly Hasim, SH., S.Ag., dalam sambutannya melalui teleconference mengatakan bahwa, tantangan PBB kedepan semakin berat. Apa lagi 2017 telah di depan mata. Maka, konsolidasi internal partai mutlak harus dilakukan.

“Inilah tugas yang harus di emban oleh pengurus terpilih siapapun dia. Persatuan tetap harus dikedepankan dalam setiap proses muscab” tutup erly yang sekaligus membuka acara muscab

Muscab yang berlangsung satu hari tersebut salah satu angendanya memilih ketua berlangsung secara demokratis, dari empat calon yang mendaftar, Wiryadi Noviar di daulat sebagai ketua terpilih dengan 12 suara mengungguli Riswan Sareta ketua demisioner dengan 10 suara, Zulasmi, S.Sos. 2 suara dan T. Kasidin 1 suara.

Ketika dimintai tanggapanya di lokasi pemilihan pasca terpilih, Wiryadi mengatakan bahwa semua ini kemenagan PBB simeulue, Wiryadi berharap agar persatuan untuk menjawab tantangan kedepan mutlak harus dilakukan. Maka, ‘ayo kita bersatu, karna ini kemenangan kita bersama’ tutup Nofiardi. (JW/LG010)

Nirwan_ok       RIWAYAT HIDUP

   Nama                   : Nirwanudin

   Tempat/Tgl. Lahir  : Langi, 04 Februari 1985

    Agama                  : Islam

   Pekerjaan             : Mahasiswa

   Alamat             : Simpang surabaya. Kecamatan Baiturrahman

Twitter                 : @NirwanudinALN

Wab                        : http://nirwanudin.blogspot.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.