
Akhirnya kubah Masjid Agung Ruhama Takengon (MARTA) Kabupaten Aceh Tengah yang rehabilitasi/renovasi sejak beberapa waktu belakangan ini hampir rampung juga. Hal ini keliahatan dari mulai tertutupnya kubah masjid yang berlokasi di jantung kota tersebut. Kubah yang memakai ornamen Kerawang Gayo dikerjakan oleh sejumlah pekerja dari Jawa Barat sementara ornamen Kerawang Gayo di buat di Lhok Seumawe. Foto diambil Sabtu (3/12/2011) sore. ((Kha A Zaghlul)