Jokowi-JK Menang di Kecamatan Wih Pesam

Surat Suara Pilpres 2014

Redelong | Lintas Gayo –  Pasangan calon presiden dan wakil presiden Joko Widodo-Jusuf Kalla menang di kecamatan Wih Pesam, Kabupaten Bener Meriah, Provinsi Aceh.

Dari data yang diperoleh melalui situs resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu (16/7/2014), di Kecamatan Wih Pesam, pasangan Jokowi-JK mendapat total suara sebanyak  5.670. Sementara itu, pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, mendapat total suara  sebanyak 5.304.

Pasangan Presiden dan Wakil Presiden dengan no urut 2 ini  unggul di 15 Kampung atau Desa di Kecamatan Wih Pesam, sedangkan Calon Presiden dan Wakil Presiden no urut 1 menang di 12 Kampung atau Desa.

Berikut hasil perolehan suara di dua puluh tujuh (27) Kampung di Kecamatan Wih Pesam, Bener Meriah:

1. Burni Telong: Prabowo-Hatta 68 suara, Jokowi-JK 149 suara. Total suara: 217

2. Cinta Damai: Prabowo-Hatta 116 suara, Jokowi-JK 57 suara. Total suara: 173

3. Bener Mulie: Prabowo-Hatta 259 suara, Jokowi-JK 330 suara. Total suara: 589

4. Blang Kucak: Prabowo-Hatta 99 suara, Jokowi-JK 215 suara. Total suara: 314

5. Wonosobo: Prabowo-Hatta 213 suara, Jokowi-JK 116 suara. Total suara: 329

6. Lut Kucak: Prabowo-Hatta 179 suara, Jokowi-JK 294 suara. Total suara: 473

7. Simpang Antara: Prabowo-Hatta 94 suara, Jokowi-JK 78. Total suara: 172

8. Jamur Ujung: Prabowo-Hatta 128 suara, Jokowi-JK 168 suara. Total suara: 296

9. Suka Makmur Timur: Prabowo-Hatta 124 suara, Jokowi-JK 144 suara. Total suara: 268

10. Simpang Teririt: Prabowo-Hatta 251 suara, Jokowi-JK 370  suara. Total suara: 621

11. Suka Rami Atas: Prabowo-Hatta 205 suara, Jokowi-JK 82  suara. Total suara: 287

12. Gegerung: Prabowo-Hatta 192 suara, Jokowi-JK 140 suara. Total suara: 332

13. Wih Pesam: Prabowo-Hatta 193 suara, Jokowi-JK 302 suara. Total suara: 495

14. Bukit Pepanyi: Prabowo-Hatta 181 suara, Jokowi-JK 89 suara. Total suara: 270

15. Blang Menara: Prabowo-Hatta 335 suara, Jokowi-JK 132 suara. Total suara: 267

16. Suka Rame Bawah: Prabowo-Hatta 192 suara, Jokowi-JK 226 suara. Total suara: 418

17. Suka Jadi: Prabowo-Hatta 71 suara, Jokowi-JK 209 suara. Total suara: 280

18. Pante Raya: Prabowo-Hatta 306 suara, Jokowi-JK 601 suara. Total suara: 907

19. Simpang Balik: Prabowo-Hatta 387 suara, Jokowi-JK 523 suara. Total suara: 910

20. Syura Jadi: Prabowo-Hatta 220 suara, Jokowi-JK 132 suara. Total suara: 352

21. Kebun Baru : Prabowo-Hatta 328 suara, Jokowi-JK 320 suara. Total suara: 648

22. Blang Paku: Prabowo-Hatta 409 suara, Jokowi-JK 203 suara. Total suara: 612

23. Suka Makmur: Prabowo-Hatta 402 suara, Jokowi-JK 262 suara. Total suara: 664

24. Bener Ayu: Prabowo-Hatta 104 suara, Jokowi-JK 211 suara. Total suara: 315

25. Jamur Uluh: Prabowo-Hatta 87 suara, Jokowi-JK 81 suara. Total suara: 168

26. Merie Satu: Prabowo-Hatta 134 suara, Jokowi-JK 207 suara. Total suara: 341

27. Mekar Jadi: Prabowo-Hatta 27 suara, Jokowi-JK 29 suara. Total suara: 56

 

Jumlah suara Prabowo-Hatta 5304 suara, Jokowi-JK 5670 suara. Total suara: 10.974 (AL)

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.