by

Keni Gayo Bakal Punah

Keni Gayo, sejenis gerabah yang dibuat dari tanah liat, kini terancam punah setelah tidak ada lagi yang membuatnya.

Pembuat terakhir Keni Gayo di Jongok Kebayakan, keluarga Rabian, juga tidak lagi produksi karena sulitnya mendapatkan bahan baku dan minimnya pesanan. Foto direkam 21 Agustus 2010 lalu. (Ashaf)

Keni Gayo-foto Win Ruhdi Bathin
Keni Gayo-foto Win Ruhdi Bathin
Banner

Comments

comments