Takengen | Lintas Gayo – Seorang pedagang keliling bermobil, atau dikenal istilah Mobil Toko Keliling (Mokoling), Aman Ari, warga Jalan Al Fitrah Takengen sedang menunggu pembeli dikawasan Kebayakan Aceh Tengah (24/3). Barang dagangan Aman Ari terdiri kebutuhan bahan makanan rumah tangga sehari-hari berupa sayur-sayuran, ikan dan juga kue. Setiap paginya Aman Ari membeli barang dagangannya di Pasar Petani Jalan Peteri Ijo Takengen dan dijajakan berkeliling danau Lut Tawar dengan pembeli utama para Guru Sekolah yang ditemuinya. (aman zaghlul)
Pedagang Moko Keliling Lut Tawar
Leave a Reply Cancel reply
This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.
3,627 comments
News
No More Posts Available.
No more pages to load.
pola pikir orang gayo sudah mulai berubah, sudah pandai hidup berdagang (meninggalkan tradisi lama), kita tunggu aman ari-aman ari yang lain yang hidu dengan tidak lagi mengukur luasnya tanah 2, 3 atau 5 hektar tanah dengan hasil yang tak pasti. Tapi sudah hidup dengan lahan 2×3 meter (si nomor (1) salah tulis tikik)
Pola pikir orang gayo sudah mulai maju, sudah pandai hidup dengan berdagang. Kita tetap menunggu aman aman ari yang lain, yang tidak lagi berasaha dengan 2, 3 atau 5 hektar tabah tapi dengan lahan 2×3 meter.